Pelatihan Petugas Susenas & Seruti - Berita - Badan Pusat Statistik Kota Palembang

Indeks Kepuasan Konsumen (IKK) terhadap Pelayanan BPS Kota Palembang tahun 2023 mencapai angka 95,37 persen.

Pelatihan Petugas Susenas & Seruti

Pelatihan Petugas Susenas & Seruti

17 Januari 2025 | Kegiatan Statistik


Jumat, 17 Januari 2025
Telah dilaksanakan Pelatihan Petugas Susenas & Seruti BPS Kota Palembang Gelombang 1 di Hotel Ibis Palembang.

Pelatihan dilaksanakan dalam 2 gelombang. Gelombang pertama 17 - 18 Januari 2025, dilanjutkan gelombang kedua 23 - 24 Januari 2025. Pelatihan diikuti Petugas Pendataan Lapangan dan Petugas Pemeriksa Lapangan terpilih.
Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik

BADAN PUSAT STATISTIK KOTA PALEMBANG JL.  PANGERAN ARIO KESUMA ABDUL ROHIM NO. 2 - PALEMBANG

 E-mail:bps1671@bps.go.id   Telp : 352184

Fax : 352184

logo_footer

Hak Cipta © 2023 Badan Pusat Statistik